Langsung ke konten utama

Pori-Pori di Wajah Terlihat Besar? Ini Dia 6 Cara Menyamarkan

Mempunyai pori-pori yang besar menurunkan tingkat nyaman dan percaya diri untuk tampil cantik Kita akan merasa tidak nyaman saat menggunakan make up atau bertemu dengan beberapa orang.

Dengan besarnya pori-pori pada wajah, maka akan muncul bintik hitam pada dagu, dan dahi yang mana akan sangat mengganggu. Banyak orang yang berusaha untuk mengecilkan ukuran pori-pori khususnya pada area wajah.

Namun faktanya, pori-pori tidak bisa dikecilkan apalagi dihilangkan. Hal itu sistem fungsi yang ada pada tubuh kita akan terganggu. Dengan adanya kotoran yang menyumbat pori-pori, merupakan hal yang wajar karena reaksi alami tubuh untuk mengeluarkan racun dari dalam tubuh.

Tapi, jangan biarkan pori-pori tersumbat terlalu lama, karena akan menimbulkan masalah baru pada kulit wajah. Adapun hal yang bisa kamu lakukan untuk mengecilkan tampilan pori-pori adalah sebagai berikut:

1. Eksfoliasi 

Wajah pastinya mempunyai sel kulit mati di dalamnya. Sel kulit mati merupakan hasil dari kotoran yang tertimbun di wajah yang jikalau dibiarkan terlalu lama akan membuat wajah terlihat kusam dan juga berjerawat.

Ekfoliasi sangat berguna pada wajah karena akan membantu mengangkat dsel kulit mati yang tertimbun. Dengan sel kulit yang terangkat, otomatis kotoran yang ada pada pori-pori juga terikut. Hal tersebut bisa sekaligus membersikan serta mengecilkan tampilan pori-pori.

2. Simpan Produk Perawatan Kulit Di Kulkas  


Suhu dingin dapat menyebabkan tubuh mengerut. Dengan mengerutnya kulit akan membuat penyempitan pada pembuluh darah, hal itu juga berimbas pada pori-pori yang menyusut.

Maka dariu itu, usahakan produk pelembab dan juga make up yang cair letakkan di dalam kulkas. Hal itu berguna untuk mempertahankan sensasi dingin di wajah lebih lama.

3. Pakai Tabir Surya Sebagai Cara Mengecilkan Pori-Pori Wajah  

Untuk yang suka malas dengan menggunakan sunscreen setiap harinya, maka kamu harus merubah kebiasaan tersebut. Sunscreen melindungi kulit dari efek buruk sinar matahari. Paparan radiasi UVA dan UVB akan menyebabkan kerusakan kulit.

Tidak  hanya beresiko kulit mengalami resiko kanker keriput jangka panjang, tetapi juga membuat kulit tampak kering dan pori-pori membesar. Dengan penggunaan sunscreen 15 menit sebelum beraktivitas di luar ruangan, bisa membantu kamu mencegah risiko kerusakan pada kulit.

4. Jangan Tidur Dengan Make Up   

Kebanyakan dari kita setelah menggunakan make up seharian, memilih tidur tanpa membersihkan wajah terlebih dahulu. Padahal, jikalau tidur dengan make up hanya akan memberikan kotoran yang menumpuk pada wajah, minyak yang berlebih dan bakteri sehingga menyebabkan pori-pori tersumbat.

Saat terbangun di pagi hari, yang ada pori-pori kamu akan terlihat lebih besar. Maka dari itu, usahakan mencuci muka sebelum tidur ya, usahakan tidak ada make up yang tersisa.

5. Perhatiakn Porduk Pembersih Wajah  

Saat beraktivitas seharian, ada baiknya kamu membersihkan wajah sesegera mungkin. Dalam membersihkan wajah,  ada baiknya kamu memilih produk yang sesuai dengan keadaan kulit. Pemilik wajah berminyak akan cocok jikalau menggunakan pembersih wajah berbasis gel, jikalau kulit normal dan cenderung kering, ada baiknya memilih pembersih wajah berbentuk krim.

6. Biarkan Pori-Pori Bernapas 

Untuk mendapatkan pori-pori yang kecil, ada baiknya mengurangi penggunaan make up pada wajah. Biarkan proi-pori bernafas dengan rutin menggunakan pembersih, pelembab, dan juga pengurangan fondation yang akan memberatkan kulit.

Rutinitas membersihkan wajah tidak hanya dengan menghapus make up dan mencuci wajah sebelum tidur. Kamu harus rutin berolahraga untuk mendapatkan kulit yang sehat dan kenyal. Usahakan untuk membersihkan wajah juga ya terlebih dahulu sebelum berolahraga.

Nah, itu dia beberapa acra mudah untuk mengecilkan tampialn pori-pori, semoga artikel ini membantu.

 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kenali Penyakit Bibir yang Sering Dialami Beserta Cara Mengatasinya

Salah satu bagian tubuh di wajah yang bisa menajdi patokan kecantikan yaitu bibir. Bibir memiliki karakteristik yang lembut, bergerak dan berfungsi dalam sumber pernafasan dan sumber pencernaan.   Namun di balik itu, tampilan bibir bisa menjadi hal yang menarik untuk meningkatkan rasa percaya diri seseorang. Bibir biasanya dilihat sebagai salah satu elemen kecantikan, yang bisa menjadi pusat perhatian orang banyak. Salah satu pakar kesehatan Hari Simran mengatakan “warna, bentuk, tekstur bibir dapat menunjukkan tanda tanda masalah kesehatan yang mungkin anda abaikan jika mengalami gejala lain.” Maka dari itu, perawatan bibir haruslah diperhatikan dengan baik, agar selain sehat, bisa membantu kita untuk mendapatkan tampilan yang cantik dan menarik. Sesedrhana apapun masalah yang terjadi pada bibir, ada baiknya untuk tetap merawatnya dengan baik. Berikut kami rangkumkan masalah kesehatan pada bibir yang sering diabaikan, namun apabila dibiarkan bisa mengganggu penampilan dan kes

Rekomendasi Skincare Untuk Kulit Kering Dari Emina

Saat ini penting sekali untuk menjaga dan merawat kesehatan kulit agar tetap sehat dan glowing seperti penyanyi lagu chord pergilah kasih . Tidak hanya tubuh, namun kulit juga akan rusak jika tidak dirawat dengan baik. Ada berbagai macam permasalahan kulit yang biasa terjadi di tengah masyarakat seperti, kulit kering, kulit berjerawat, kulit berminyak, dan lain sebagainya. Semua permasalahan tersebut disebabkan karena kurangnya perhatiaan seseorang untuk merawat kulit. Salah satu masalah kulit yang sering terjadi saat ini adalah kulit kering. Kulit kering merupakan jenis permasalahn kulit yang umumnya terjadi saat kulit kita kurang lembab atau dehidrasi. Jika kulit dehidrasi, maka sel-sel kulit akan mengelupas dengan sendirinya. Selain itu, kulit akan cepat mengalami penuaan dan mudah menimbulkan permasalahan kulit lainnya. Untuk mengatasi permasalahan kulit kering ini, kalian membutuhkan skincare untuk kulit kering. Skincare untuk kulit kering memiliki berbagai macam jenis prod

Rekomendasi Bahan Alami dengan Kandungan Vitamin E dan Manfaatnya untuk Kulit

  Vitamin E dikenal sebagai nutrisi yang sangat penting bagi kesehatan kulit. Vitamin ini adalah salah satu antioksidan yang paling kuat yang dapat membantu mengurangi kerusakan sel kulit akibat radikal bebas dan paparan sinar matahari. Selain itu, vitamin E juga memiliki banyak manfaat lain untuk kesehatan kulit. Dalam artikel ini, kita akan membahas beberapa manfaat penting dari vitamin E untuk kulit. Mencegah Kerusakan Sel Kulit Vitamin E membantu mencegah kerusakan sel kulit akibat radikal bebas dan paparan sinar matahari. Vitamin ini membantu melindungi kulit dari kerusakan DNA dan kerusakan lainnya yang dapat menyebabkan kulit terlihat kusam dan menua lebih cepat. Mengonsumsi makanan yang kaya akan vitamin E atau menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung vitamin E dapat membantu menjaga kulit tetap sehat dan bercahaya. Menghidrasi Kulit Vitamin E membantu menjaga kulit tetap terhidrasi dan lembut. Ini dapat membantu mencegah kulit dari menjadi kering, kasar,